Cari Blog Ini

Shahih Al-Bukhari hadits nomor 4149

٤١٤٩ - حَدَّثَنَا سَعِيدُ بۡنُ الرَّبِيعِ: حَدَّثَنَا عَلِيُّ بۡنُ الۡمُبَارَكِ، عَنۡ يَحۡيَى، عَنۡ عَبۡدِ اللهِ بۡنِ أَبِي قَتَادَةَ: أَنَّ أَبَاهُ حَدَّثَهُ قَالَ: انۡطَلَقۡنَا مَعَ النَّبِيِّ ﷺ عَامَ الۡحُدَيۡبِيَةِ، فَأَحۡرَمَ أَصۡحَابُهُ وَلَمۡ أُحۡرِمۡ‏.‏ [طرفه في: ١٨٢١]. 

4149. Sa’id bin Ar-Rabi’ telah menceritakan kepada kami: ‘Ali bin Al-Mubarak menceritakan kepada kami dari Yahya, dari ‘Abdullah bin Abu Qatadah: Bahwa ayahnya menceritakan kepadanya. Beliau mengatakan: Kami berangkat bersama Nabi—shallallahu ‘alaihi wa sallam—pada tahun Hudaibiyah. Para sahabatnya berihram, sementara aku tidak berihram.