Cari Blog Ini

Shahih Muslim hadits nomor 99

١٦٢ - (٩٩) - حَدَّثَنَا أَبُو بَكۡرِ بۡنُ أَبِي شَيۡبَةَ وَابۡنُ نُمَيۡرٍ، قَالَا: حَدَّثَنَا مُصۡعَبٌ - وَهُوَ ابۡنُ الۡمِقۡدَامِ -: حَدَّثَنَا عِكۡرِمَةُ بۡنُ عَمَّارٍ، عَنۡ إِيَاسِ بۡنِ سَلَمَةَ، عَنۡ أَبِيهِ، عَنِ النَّبِيِّ ﷺ قَالَ: (مَنۡ سَلَّ عَلَيۡنَا السَّيۡفَ فَلَيۡسَ مِنَّا).
162. (99). Abu Bakr bin Abu Syaibah dan Ibnu Numair telah menceritakan kepada kami. Keduanya berkata: Mush’ab bin Al-Miqdam menceritakan kepada kami: ‘Ikrimah bin ‘Ammar menceritakan kepada kami dari Iyas bin Salamah, dari ayahnya, dari Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam. Beliau bersabda, “Siapa saja yang menghunuskan pedang kepada kami, maka tidak termasuk golongan kami.”